Wagub Sulsel Fatmawati Rusdi Apresiasi Program Pangan Lestari Polda Sulsel, Sinergi Sukseskan Asta Cita Presiden Prabowo

- Jurnalis

Senin, 24 Februari 2025 - 07:35 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, garisspirits.com/ – Launching Penguatan Program  Pekarangan Pangan Lestari (P2L) melalui pendekatan terintegrasi dan berkelanjutan dalam rangka mendukung Ketahanan Pangan dan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dilaksanakan di pekarangan lapangan Polda Sulsel, Senin, 24 Februari 2025.

Ketua Umum Bhayangkari Indonesia, Juliati Sigit Prabowo hadir secara virtual.

Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi serta Kapolda Sulsel, Irjen Pol Yudhiawan Wibisono melakukan penanaman .

Baca Juga :  Diplomasi di Atas Laut: Munafri Arifuddin Jamu Kedubes Belanda di Kapal Phinisi

Pada kesempatan itu, Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi mengatakan, bahwa Pangan Lestari ini adalah program dari Polri dan tentunya ini adalah program yang sangat strategis untuk mendukung program Asta Cita dari Presiden RI Prabowo Subianto.

“Saya sangat mengapresiasi kegiatan yang dilakukan oleh ibu-ibu Bhayangkari dan Polda khususnya program Pekarangan Pangan Lestari,” ujarnya.

Karena selain untuk pemanfaatan lahan pekarangan dalam pemenuhan kebutuhan pangan keluarga dan juga bisa bernilai ekonomis dan mensupport program makan bergizi gratis.

Baca Juga :  Akhiri Masa Kekosongan, Makassar Kini Miliki Sekda Definitif

“Kami berharap agar program MBG ini untuk kerja kolaborasi dan sinergi, insha Allah pasti program MBG ini akan berhasil,” imbuhnya.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Plt Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (TPH-BUN) Provinsi Sulsel, Uvan Nurwahidah, serta perwakilan Pangdam XIV Hasanuddin Makassar dan perwakilan Kejati Sulsel.

Berita Terkait

Wali Kota Makassar Pastikan Penanganan Cepat Usai Kerusuhan di Tallo
Dembele Cetak Sejarah, Ballon d’Or 2025 Jadi Milik Bintang PSG
Irmawati Sila Menguat Jelang Muscab Hanura Makassar
Jusuf Kalla dan Wali Kota Makassar Resmikan Awal Pembangunan RS Islam Faisal
Pabrik Es Pertama di Kepulauan Makassar Siap Majukan Nelayan Barrang Lompo
Fatmawati Rusdi Pimpin Persiapan HUT ke-356 Sulsel: Tekankan Makna Kebersamaan dan Manfaat untuk Rakyat
Pemkot Makassar All Out Dukung PSM Hadapi Persija Jakarta
PSM Store Hadir Lagi, Suporter Semakin Dekat dengan Klub Kebanggaan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 23 September 2025 - 22:59 WITA

Wali Kota Makassar Pastikan Penanganan Cepat Usai Kerusuhan di Tallo

Selasa, 23 September 2025 - 08:50 WITA

Dembele Cetak Sejarah, Ballon d’Or 2025 Jadi Milik Bintang PSG

Senin, 22 September 2025 - 17:38 WITA

Jusuf Kalla dan Wali Kota Makassar Resmikan Awal Pembangunan RS Islam Faisal

Jumat, 19 September 2025 - 18:08 WITA

Pabrik Es Pertama di Kepulauan Makassar Siap Majukan Nelayan Barrang Lompo

Kamis, 18 September 2025 - 22:32 WITA

Fatmawati Rusdi Pimpin Persiapan HUT ke-356 Sulsel: Tekankan Makna Kebersamaan dan Manfaat untuk Rakyat

Berita Terbaru